Pengertian Norma Sosial Norma merupakan seperangkat aturan konkret yang berfungsi untuk mengatur dan membatasi perilaku anggota masyarakat secara luas. Norma mengatur perilaku hubungan antar warga masyarakat agar tercipta hubungan yang… read more →
Pengertian Kepribadian Kepribadian merupakan kekhasan sifat dan kecenderungan cara berperilaku yang diperlihatkan oleh individu dalam kehidupannya sehari-hari. Cara berperilaku dimaksud melingkupi cara individu berperasaan, berfikir serta bertindak dalam lingkungan sosialnya.… read more →
Pengertian Penyimpangan Sosial Penyimpangan sosial adalah suatu tindakan individu/kelompok yang bertentangan dengan nilai dan norma yang berlaku dalam masyarakat tertentu. Perilaku menyimpang pun lazim disebut dengan istilah non-konformitas; perilaku dan… read more →
Pengertian Penelitian Sosial Penelitian Sosial didefinisikan sebagai suatu upaya ilmiah yang bertujuan untuk menganalisa dan mempelajari gejala/realitas/fenomena sosial yang terjadi di dalam masyarakat. Dalam setiap masyarakat tentunya selalu terdapat permasalahan,… read more →
Pengertian Pengendalian Sosial Pengendalian sosial didefinisikan sebagai suatu mekanisme kontrol dan pengawasan yang bertujuan untuk mengatur perilaku anggota masyarakat. Pengendalian sosial mengacu kepada suatu cara dan proses mempengaruhi anggota masyarakat… read more →
Pengertian Sosialisasi Sosialisasi merujuk kepada proses dimana seseorang mempelajari nilai, norma dan kebudayaan kelompoknya guna menjadi bagian dari anggota masyarakat. Secara garis besar, hal-hal yang dipelajari oleh seseorang dalam proses… read more →
Pengertian Nilai Sosial Nilai sosial merupakan standar yang memuat seperangkat perilaku dan berfungsi sebagai pedoman individu dalam hidup bermasyarakat. Nilai sosial mencakup hal-hal yang yang dianggap baik dan penting dalam… read more →
Pengertian Integrasi Sosial Integrasi sosial merupakan situasi dimana kelompok-kelompok minoritas tergabung kedalam tatanan sosial masyarakat yang lebih luas. Integrasi sosial ditandai dengan meleburnya nilai, norma dan budaya, dimana hal tersebut… read more →
Pengertian Diferensiasi Sosial Sadarkah kamu bahwa masyarakat kita selalu terdiri dari individu-individu dengan latar belakang berbeda? Sejak kecil kita pasti pernah merasa bahwa teman-teman kita di sekolah ada yang berbeda… read more →
Pengertian Masyarakat Multikultural Masyarakat multikultural merupakan suatu kondisi masyarakat yang terdiri dari kelompok-kelompok sosial dengan ciri khas kebudayaan tersendiri namun membentuk satu kesatuan. Masyarakat multikultur diwarnai dengan kelompok kebudayaan yang… read more →